Postingan

Menampilkan postingan dari 2013

DAFTAR SMK SWASTA KABUPATEN JOMBANG

Gambar
SMK 10 NOVEMBER JOMBANG Jl. Patimura No.35 SMK AL-ASYARI Keras Diwek SMK AL-IHSANI Kesamben SMK ALKAROMAH BANJARANYAR, SUMBERAGUNG,PETERONGAN SMK BAHRUL ULUM JOMBANG JL.KH Wahab Hasbullah No.123 SMK BISRI SYANSURI JOMBANG Jl. Imam Bonjol No.21/77 SMK BUDI UTOMO GADINGMANGU PERAK SMK DARUL ULUM 1 PETERONGAN Jl. Rejoso SMK DARUL ULUM 2 PETERONGAN Jl. Rejoso SMK DARUL ULUM KEPUDOKO Kepuhdoko,TEMBELANG SMK DIPONEGORO PLOSO Jl. Rejoagung No.87 SMK DWIDARMA JL. KEDUNGPARI MOJOWARNO SMK DWIJA BHAKTI 1 JOMBANG JL.Kusuma Bangsa No.74 SMK DWIJA BHAKTI 2 JOMBANG Jl. Kusuma Bangsa No.74 SMK EKA BAKTI Perak SMK GLOBAL MENTORO, SUMOBITO, JOMBANG SMK IHSANNIAT JL. KANDANGAN REJOAGUNG, NGORO SMK KHOIRIYAH SUMOBITO Jl. Kauman No.02 SMK KUSUMA NEGARA MOJOAGUNG Jl. Yos Sudarso No.14 SMK MA ARIF NGORO Jl. Semeru No.02 SMK MUHAMMADIYAH 2 JOGOROTO Jl. Raya Jogoroto No.78 SMK MUHAMMADIYAH I NGORO NGORO SMK NU MOJOAGUNG BETEK, MOJOAGUNG

DAFTAR SMK NEGERI KABUPATEN JOMBANG

Gambar
SMKN 1 JOMBANG Jl. Dr.Sutomo No.15 SMKN 1 MOJOAGUNG Jl. Veteran Mojoagung SMKN 2 JOMBANG Jl. Diponegoro No.06 SMKN 3 JOMBANG Jl. Pattimura No.06 SMKN GUDO JL. PAWIYATAN GUDO SMKN KUDU Jl. Raya Tapen Lor

DAFTAR SMA/MA SWASTA KABUPATEN JOMBANG

Gambar
MA ARRAHMAN SUMOYONO,CUKIR. DIWEK MA DARUL FAIZIN CATAKGAYAM MOJOWARNO MA MA'ARIF AL AZHAR BANYUARANG NGORO MAS AL ANWAR PACULGOWANG DIWEK MAS AL ASY ARI KERAS DIWEK MAS AL AZHAR JL. LAKSDA ADI SUCIPTO VII/15 JOMBANG MAS AL BAIRUNY JL. KH. MIMBAR 188-122 JOMBANG MAS AL HIDAYAH KEDUNGBETIK KESAMBEN MAS AL I DADIYYAH Tambak Beras - Tambak Rejo, JOMBANG MAS AL IHSAN KALIJARING KALIKEJAMBON MAS AL MUHAJIRIN Jl. Eyang Lindri,JOGOROTO MAS AL URWATUL WUTSQO BULUREJO DIWEK MAS ANJASMORO Jl. Padepokan Tegopati MAS AS SALAM GEMPOL DAMPET,PETERONGAN MAS ASSULAIMANIYYAH Jl. A Yani No.53 - Mojolegi MOJOAGUNG MAS AT TAUFIQ BOGEM BOGEM DIWEK MAS ATH THOHIRIYAH BALONGSARI.MEGALUH MAS BABUSSALAM MOJOAGUNG MAS BAHRUL ULUM Jl. Raya Gadingmangu No.7 PERAK MAS BAHRUL ULUM TAMBAK BERAS TAMBAK BERAS, JOMBANG MAS BALONGREJO SUMOBITO Jl. KH Arif Syahid SUMOBITO MAS DARUL FALAH DIWEK MAS DARUL HIKMAH Bandungsari, DIWEK MAS DARUL HIKM

DAFTAR SMA/MAN NEGERI KABUPATEN JOMBANG

Gambar
SMA Negeri 1 Jombang SMA Negeri 2 Jombang SMA Negeri 3 Jombang SMA Negeri 1 Bandar kedungmulyo SMA Negeri 1 Mojoagung SMA Negeri 1 Ngoro MAN 5 JOMBANG MAN 6 TEMBELANG MAN 7 BANJARSARI MAN DENANYAR MAN GENUKWATU MAN TAMBAK BERAS JOMBANG MAN KEBOAN NGUSIKAN MAN KEBONSARI MAN REJOSO PETERONGAN

BK SOSIAL TOLERANSI

Gambar
TOLERANSI 1. Pengertian Sikap toleransi Menurut kamus bahasa Indonesia oleh W.J.S. Poerwodarminto pengertian sikap adalah perbuatan yang didasari oleh keyakinan berdasarkan norma norma yang ada di masyarakat dan biasanya norma agama. Namun demikian perbuatan yang akan dilakukan manusia biasanya tergantung apa permasalahannya serta benarbenar berdasarkan keyakinan atau kepercayaannya masing-masing. Toleransi berasal dari bahasa Latin; tolerare artinya menahan diri, bersikap sabar, membiarkan orang berpendapat lain, dan berhati lapang terhadap orang-orang yang memiliki pendapat berbeda. Sikap toleran tidak berarti membenarkan pandangan yang dibiarkan itu, tetapi mengakui kebebasan serta hak-hak asasi para penganutnya. Ada tiga macam sikap toleransi, yaitu: a. Negatif : Isi ajaran dan penganutnya tidak dihargai. Isi ajaran dan penganutnya hanya dibiarkan saja karena dalam keadaan terpaksa. b. Positif : Isi ajaran ditolak, tetapi penganutnya diterima serta dihar

BK SOSIAL PERSAHABATAN

Gambar
Makna Persahabatan Pada dasarnya, manusia adalah makhluk sosial, yaitu makhluk hidup yang dapat hidup dengan layak dan baik apabila manusia itu berinteraksi dengan sesama makhluk hidup lainnya, dalam hal ini adalah sesama manusia. Hubungan interaksi antara sesama manusia, pertama kali terbangun pada saat Tuhan menciptakan Adam, dan kemudian IA menciptakan juga Hawa sebagai pendamping hidup Adam.Bentuk hubungan interaksi itu dapat berupa : interaksi sebagai sesama saudara dalam satu ikatan tali darah, interaksi dalam bentuk pertemanan, dan interaksi sebagai anggota masyarakat secara luas.`Untuk mencapai interaksi sebagai anggota masyarakat secara luas, kita dapat memulainya terlebih dahulu melalui hubungan interaksi dalam bentuk pertemanan. Sepatutnya, setiap individu manusia, memiliki teman lebih dari 1 atau 2 orang. Banyak tidaknya teman yang bisadimiliki seseorang, sangat tergantung dengan kemampuan manusia itu sendiri untuk membangun pergaulan dalam lingkungan pergaul

BK PRIBADI SUKA MENOLONG

Gambar
PRIBADI SUKA MENOLONG Pengertian pribadi yang suka menolong menolong adalah memberikan orang apa yang mereka butuhkan, tidak selalu apa yang mereka inginkan. Hal yang diberikan jelas tidak terbatas pada materi atau benda saja, tetapi bisa juga sesuatu yang nonmateriil sifatnya dan  melakukan sesuatu yang orang lain tidak dapat lakukan untuk diri mereka sendiri atau melakukan hal-hal yang orang lain tak punya waktu untuk melakukan, atau hanya melakukan hal-hal kecil yang membuat hidup lebih mudah. Ciri ciri pribadi yang suka menolong 1.      lebih mementingkan kepentingan orang banyak daripda kepentingan pribadi. 2.       menghargai keperbedaan/keanekaragaman. 3.      Ketika orang lain menghadapi masalah, ia rela meluangkan waktunya  untuk membantu dengan sepenuh hati. 4.      Berani mengungkapkan yang hak pada saat situasi mem-push dia untuk diam. 5.      Tidak mengeluh dalam membantu orang lain. 6.      Lebih memilih mendahulukan kepentingan orang banyak dar

BK PRIBADI KERAS KEPALA

Gambar
PRIBADI KERAS KEPALA A.     Pengertian keras kepala . Keras kepala adalah sebuah sikap yang ditunjukkan oleh seseorang, apalagi ketika dia merasa sesuatu yang dilakukannya adalah benar atau disukainya, pasti dia akan melakukan segala cara untuk dapat terus melakukan hal itu. B.      Ciri-ciri keras kepala . 1.        Dibandingkan anak-anak lain, anak dari golongan ini sangat menyukai kontrol. Mereka mau melakukan apa saja, bahkan sesuatu yang hasilnya berlawanan asal mereka bisa mendapat,mempertahankan, dan merebut kembali kontrol ditangannya . 2.       Memanfaatkan keadaan sekitar.   Biasanya mereka sangat cepat menangkap respons orang lain dan memanfaatkan respons tersebut untuk kepentingan sendiri, baik di lingkungan sosial maupun di lingkungan keluarga. Kelak kemampuan membaca reaksi orang lain ini bisa berguna. Tapi bagi anak-anak, kemampuan eksploitif ini digunakan untuk memanfaatkan orang lain dan membuat Anda pusing . 3.       Tidak melihat keterlibatan d

BK PRIBADI MENYENANGKAN

Gambar
PRIBADI MENYENANGKAN A.      Pengertian Menyenangkan Pribadi yang menyenangkan bukan semata-mata pribadi yang lucu atau menggemaskan, namun lebih dari itu. Pribadi yang menyenangkan adalah pribadi yang mampu memahami dan menempatkan diri pada posisi orang lain, sehingga apapun yang akan dilakukan selalu memperhatikan orang-orang di sekitarnya. Selain itu kunci lain yang harus juga di perhatikan adalah bagaimana seseorang mampu menghargai dan menghormati perbedaan yang ada sebagai sisi positif yang akan saling melengkapi satu sama lain. B.      Ciri-ciri Pribadi Yang Menyenangkan 1.       Ketulusan Ketulusan menempati peringkat pertama sebagai sifat yang paling disukai oleh semua orang. Ketulusan membuat orang lain merasa aman dan dihargai karena yakin tidak akan dibodohi atau dibohongi. Orang yang tulus selalu mengatakan kebenaran, tidak suka mengada-ada, pura-pura, mencari-cari alasan atau memutarbalikkan fakta. Prinsipnya “Ya diatas Ya dan Tidak diatas Tidak”. Tentu